LensaSport

Keluaga Besar YK2C dan FMB Gelar Bakti Sosial

Bandar Lampung, www.lensamedia.net –  Keluarga besar Yamaha King Campang Club YK2C dan Forum masyarakat Buruh(FMB)menggelar Bakti Sosial”dengan tema Aniversary Ke 3 Tahun.
“Bakti Sosial Itu di helat dalam rangka doa bersama menyambut bulan suci Ramadan 1438 Hijriah. dipusatkan dijln Trembesu dipergudangan bulog Kelurahan Campang Raya Kecamatan Suka Bumi Kota Bandar Lampung.

Ketua Yamaha King Campang Club(YK2C)Mustopa menyerahkan bantuan disepuluh Titik 9 masjid dan panti Asuhan adalah bentuk kepedulian YK2C Kepada masyarakat Kelurahan Campang Raya Kamis,(18/05)

Exif_JPEG_420

Mustopa berharap,dengan adanya Yamaha King campang Club (YK2C)masyarakat tidak usil dengan bunyi bising knalpot dan ini juga dari YK2C
Siap bersinergi dengan masyarakat tidak menutup kemungkinan Sang Raja Club sebelumnya pernah mengadakan Aniversary Pertama ke-dua dan Ini Ultah Yang Ke-tiganya dengan acara yang cukup Signifikan,”Terang Mustopa yang di amin Hasan Bule dari Keluarga Besar YK2C Singkat.

Dalam kesempatan itu,Ketua Forum masyarakat Buruh(FMB)Asma melalui kepala gudang Ajwir menyampaikan bahwa bantuan tersebut kepedulian untuk sarana Ibadah dan berupa bantuan untuk 20 0rang anak yatim dari YK2C sebagai kepedulian untuk masyarakat seputar campang yang terpenting mendekatkan diri kepada tuhan yang maha esa dengan menyambut bulan suci Ramadhan,”Katanya.
“Turut hadir dalam acara tersebut Kepala divisi regional  Bulog Lampung Attar Rizal,Lurah campang Raya Basuni,babinsa Suka bumi Andreas para undangan dan sejumlah masyarakat.(Zulhaidir/Hendra)

Click to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

LENSA MEDIA adalah portal berita online dengan ragam berita terkini, lugas, dan mencerdaskan.

KONTAK

Alamat Redaksi : Jl.Batin Putra No.09-Tanjung Agung-Katibung-Lampung Selatan
Telp. 085267923352
E-mail : redaksi.lensamedia@gmail.com

STATISTIK PENGUNJUNG

To Top