Lensa Daerah

Satker P2JN Tinjau Jembatan Way Rarem Abung Kunang

Abung Kunangwww.lensamedia.net – Satker P2JN (Satuan Kerja Perencanaan dan Pengawasan Jalan Nasional) KemenPUPR (Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat) Balai XIX Provinsi Lampung, meninjau langsung ke lokasi rencana perbaikan jembatan Way Rarem di desa Ajikagungan Kecamatan Abung Kunang Lampung Utara, Rabu (3/03/2021).

Peninjauan jembatan ini dilakukan Satker P2JN sebagai tindak lanjut dari Kerusakan Jembatan sebelumnya yang telah dilakukan perbaikan sementara oleh Balai Pelaksana Jalan Nasional (BPJN) Propinsi Lampung beberapa waktu lalu.

Dalam peninjauan tersebut berdasarkan keterangan Tim Satker P2JN dalam rangka monitoring perencanaan tehnis yang akan di ajukan. diharapkan monitoring perencanaan teknis tersebut bisa segera dilakukan perbaikan oleh Ditjen Bina Marga Kementerian PUPR Provinsi Lampung melalui BPJN XIX provinsi Lampung.

Seperti diberitakan sebelumnya pada Rabu (17/02/2021). Pukul 23.16. wib. Ditjen Bina Marga Kementerian PUPR Provinsi Lampung melalui BPJN XIX telah memperbaiki jembatan Way Rarem di Jalan Negara Lintas Sumatera desa Ajikagungan Kecamatan Abung Kunang Lampung Utara, yang rusak, tapi hanya bersipat sementara untuk meminimalisir terjadinya kecelakaan.(Inal)

Click to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

LENSA MEDIA adalah portal berita online dengan ragam berita terkini, lugas, dan mencerdaskan.

KONTAK

Alamat Redaksi : Jl.Batin Putra No.09-Tanjung Agung-Katibung-Lampung Selatan
Telp. 085267923352
E-mail : redaksi.lensamedia@gmail.com

STATISTIK PENGUNJUNG

To Top