Lensa Daerah

Ketua KNPI Imausyah: Selamat Atas Dilantiknya Ardian Saputra Sebagai Wakil Bupati Lampung Utara

Lampung Utara || lensamedia.net – Ketua KNPI Kabupaten (Kab) Lampung Utara (Lampura), Imausyah, mengucapkan Selamat dan Sukses atas dilantiknya Wakil Bupati Lampung Utara.

Ardian Saputra, dilantik sebagai Wakil Bupati Lampung Utara, Sisa masa jabatan tahun 2019-2024 pada Jum’at (10/06/2022).

“Semoga dengan adanya wakil Bupati, dapat menuntaskan permasalahan-permasalahan yang ada di Lampung Utara.”ucap Imausyah.

Imausyah juga berharap Setelah dilantik beliau dapat bekerja dengan amanah dalam mengemban tugas mulia,

Diantaranya membantu Kepala Daerah meningkatkan tata kelola pembangunan serta pendidikan kearah yang lebih baik, Dia juga berharap dengan adanya Wakil Bupati ini dapat meningkatkan keamanan dan ekonomi yang lebih baik lagi sehingga dapat terwujudnya masyarakat yang sejahtera dan bahagia.

Selain itu, beliau juga mengirimkan sebuah papan bunga sebagai ucapan selamat

Click to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

LENSA MEDIA adalah portal berita online dengan ragam berita terkini, lugas, dan mencerdaskan.

KONTAK

Alamat Redaksi : Jl.Batin Putra No.09-Tanjung Agung-Katibung-Lampung Selatan
Telp. 085267923352
E-mail : redaksi.lensamedia@gmail.com

STATISTIK PENGUNJUNG

To Top