Lampung Utara, www.lensamedia.net – Menindak lanjuti pemberitaan LM Minggu (23/4) Bupati Lampung Utara H. Agung Ilmu Mangkunegara yang di wakili oleh Asisten II Fahrizal Ismail beserta Sekretaris Diskes Kusnadi, Pj. Direktur HM. RSUD Ryacudu Kotabumi Syah indra, Kadis Disnaketrans M.Erwinsyah, Sekcam Kotabumi Selatan Hendry Dunant dan Kasubag Humas Lampung Utara Kasim, penderita Bernama Alif Muhammad Gibran Usia 20 Bulan Anak Kedua Dari Pasutri Triharto (37) dan Sarifah (41) penderita penyempitan saluran usus besar dan infeksi anus, Selasa (25/Aprill/2017) Bocah Tersebut Mendapatkan bantuan Dari Bapak Bupati Lampung Utara Hi. Agung Ilmu Mangkunegara. S. Stp. MH. Melalui Asisten II Fahrizal Ismail , Memberikan Bantuan Berupa Uang Tunai secara simbolis Sebesar Rp. 5.000.000 Serta Akan memfasilitasi Pembiayaan Pengobatan Anak Tersebut.
Selanjutnya di tempat kediaman penderita tersebut Fahrizal Ismail Menuturkan Kami Membawa Dokter Spesialis Anak Dari RSU Ryacudu Kotabumi Karena Kami Akan Melakukan Penanganan Medis Pada Anak Tersebut (Alif),
“Hari Ini kami Turun Langsung Untuk Melihat Kondisi Dan Keadaan Alif Serta Menindaklanjuti nya Secara Medis, Ini Juga Ada Dokter Serta Direktur Rumah Sakit Yang Akan Melakukan Pengecekan Langsung, Nanti Dari Hasil Pengecekan Kita Bisa Menyesuaikan Jika Bisa Di Tangani Oleh Pihak RSUD Ryacudu Kotabumi maka Anak Itu Langsung Di rawat, Jika Pihak RSUD Tidak Sanggup Maka Pihak Kami Dari Pemkab Akan Rujuk Ke Rumah Sakit Umum Di Provinsi” Jelasnya
Kemudian Pada Kesempatan yang sama Direktur RSUD Ryacudu kotabumi Syah Indra Mengatakan Untuk Penanganan Anak Kecil itu Harus Melalui Bidang Spesialis Khusus . Sementara Di Tempat Kita Belum Ada Spesialis Khusus Nya, Nanti Akan Kita Tangani Di Bidang Bedah Umum, Yang Jelas Kita Segera Tangani Melalui Dokter Spesialis. Tutupnya
Untuk Diketahui Pada Saat Ini Alif Saputra Gibran Sedang Menjalani Pemeriksaan Lebih Lanjut Di RSUD Ryacudu kotabumi.( Arief/Khoiril)